Home / Bandar Lampung

Kamis, 2 Desember 2021 - 17:32 WIB

Guna Capai Herd Immunity, Koramil Kedaton Bersama Indogrosir Gelar Vaksinasi Untuk Masyarakat

Buanaangksa.com-Bandar Lampung:

Dalam rangka percepatan vaksinasi, Koramil 06 Kedaton Kodim 0410/KBL bersama Indogrosir Lampung menggelar serbuan Vaksinasi bertempat di Indogrosir Jln. Soekarno Hatta, Kampung Baru Raya, Labuhan Ratu Kota Bandar Lampung, pada Kamis (2/12/2021)

Kegiatan ini di hadiri oleh Danramil 410-06/KDT Mayor Inf Anang Nugroho BP.,SH, Lurah Kampung Baru Raya Halusi SE dan Anggota Koramil 410-06/Kedaton.

Danramil Kedaton Mayor Anang Nugroho mengatakan pada hari ini pihaknya sengaja menggelar serbuan vaksinasi untuk masyarakat.

Baca Juga :  Anggota Koramil 410-01/Panjang Siapkan Kampung Pancasila Diwilayah Binaan

“Dalam rangka percepatan vaksinasi, pada hari ini Koramil Kedaton bekerja sama dengan Indogrosir Lampung menggelar vaksinasi untuk masyarakat,” kata Danramil

Danramil menjelaskan, guna mendukung program percepatan vaksinasi pihaknya terus ruting menggelar serbuan Vaksin di wilayah.

“Jadi, serbuan Vaksin ini terus rutin kita gelar di masyarakat. Selain mendukung program pemerintah kegiatan ini juga guna mempermudah masyarakat untuk mendapat pelayanan vaksinasi,” katanya Lagi.

Baca Juga :  Selain Rumah Warga, Sekretariat PW IWO Lampung Diterjang Banjir

Menurut Danramil, pihaknya akan terus menggelar serbuan Vaksin sehingga seluruh masyarakat telah melaksanakan Vaksin.

“Vaksinasi ini bertujuan untuk membentuk Herd immunity bagi kelompok masyarakat, oleh karenanya guna mencapai hal tersebut serbuan Vaksinasi akan terus kita gelar di wilayah dengan harapan seluruh masyarakat bisa tervaksin,” pungkasnya.

(Red)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Bersama Tiga Pilar, Sertu Prio Beri Kenyamanan Ibadah Perayaan Kuningan Dan Puja Wali Pura Kherti Bhuana

Bandar Lampung

Kolonel Inf Faisol Izuddin Karimi Pimpin Tradisi Korps Penerimaan dan Pelepasan Perwira Kodim 0410/KBL

Bandar Lampung

Bentuk Kampung Pancasila di Wilayah, Plh Danramil 410-06/Kedaton Apresiasi Sikap Gotong Royong dan Kekompakan Warga

Bandar Lampung

Babinsa Koramil 410-05/TKP Monitoring Pelaksanaan Vaksinasi Covid 19 Bagi Pelajar di Tingkat SD

Bandar Lampung

Babinsa Serda Jasmin Monitoring Temuan Mayat di Mess Fajar Agung

Bandar Lampung

Plh Danramil 410-06/ Kedaton Kapten Cpl Made Diazmika Turut Hadir Dalam Kegiatan Lokakarya Mini Lintas Sektoral

Bandar Lampung

Kasdim 0410/KBL Hadiri Pelantikan dan serah terima jabatan Kepala Pengadilan Negeri Tanjung Karang

Bandar Lampung

Kodim 0410/KBL Menggelar Kegiatan pembinaan dan pemberdayaan KBT Semester II Ta. 2022