Home / Bandar Lampung

Senin, 7 Maret 2022 - 13:38 WIB

Kompak, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Laksanakan Komsos Sekaligus Imbau Warga Patuhi Prokes

Buanaangkasa.com-BANDAR LAMPUNG: Babinsa Koramil 410-01/Panjang Sertu Agus Triawan bersama Bhabinkamtibmas laksanakan komunikasi sosial (Komsos) dan himbauan penerapan protokol kesehatan kepada masyarakat di wilayah Kelurahan Campang Raya Kecamatan Sukabumi Kota Bandar Lampung. Senin (7/3/2022)

Sertu Agus Triawan mengatakan, selain melaksanakan komunikasi sosial, saya bersama Bhabinkamtibmas juga melaksanakan himbauan penerapan protokol kesehatan kepada masyarakat yang sedang melaksanakan aktifitas di luar rumah.

Baca Juga :  Kadis PPPA Lampung Tinjau Praktik Memasak MPASI dalam Upaya Cegah Stunting

“Kegiatan ini kami laksanakan setiap hari guna menghimbau dan juga menekan penularan dan penyebaran Covid – 19 yang mana hingga saat ini belum berakhir,”Ucapnya.

“Selain melaksanakan himbauan kami juga mengajak kepada masyarakat untuk melaksanakan vaksinasi Covid – 19 agar kita semua memiliki daya tahan tubuh yang kuat dan bisa terhindar dari penularan dan penyebaran Covid – 19,”Pungkasnya.

Baca Juga :  Tingkatkan Jiwa Nasionalisme Dan Kedisiplinan Personel, Kodim 0410/KBL Laksanakan Upacara Bendera

“Mari kita sama – sama mengingatkan kepada masyarakat yang masih belum sadar akan menerapkan protokol kesehatan (Prokes) agar menerapkannya, selain untuk mencegah, menerapkan protokol kesehatan di luar rumah juga bisa mencegah tertular atau teroaparnya kita oleh Covid – 19,”Tutupnya.(red)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Kasat Intel Polres Waykanan Sambangi Sekretariat FPII Lampung

Bandar Lampung

Pj. Gubernur Lampung Pembina Apel Pembukaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMA/SMK Negeri/Swasta Se-Provinsi Lampung Tahun Ajaran 2024/2025

Bandar Lampung

Manunggal Dengan Rakyat, TNI-Polri Rehab Musholla Miftahul Jannah

Bandar Lampung

Rakor Pokja Bunda PAUD 2024, Perkuat Peran Keluarga dalam Pendidikan Karakter Anak Usia Dini

Bandar Lampung

Bersinergi Menjaga Kebersihan Lingkungan Di Kampung Pancasila Koramil Kedaton

Bandar Lampung

UDD PMI Provinsi Lampung Berikan Penghargaan kepada PSMTI Lampung atas Dukungan Donor Darah

Bandar Lampung

Babinsa Koptu Ferdy Bagikan Masker Gratis Kepada Warga Wilayah Binaan Yang Masih Abai Prokes

Bandar Lampung

Kunjungi Ponpes Ponpes Ryadhus Sholihin, Dandim 0410/KBL Beri Motivasi Para Santri