Home / Bandar Lampung

Sabtu, 19 Maret 2022 - 16:07 WIB

Babinsa Koramil 410-03/TBU dan Bhabinkamtibmas Pantau Kegiatan Vaksinasi di Wilayah Binaan

Buanaangkasa.com-BANDAR LAMPUNG: Serma Ari Setiawan Babinsa Koramil 410-03/TBU Kodim 0410/KBL bersama Bhabinkamtibmas monitoring kegiatan vaksinasi Booster di wilayah binaan.

Vaksinasi ini di gelar untuk masyarat di Kantor Kelurahan Sumur Batu Jln. Dr. Ciptomangunkusumo Kecamatan Teluk Betung Utara (TBU) Kota Bandar Lampung. Sabtu (19/3/22)

Baca Juga :  Sekdaprov Lampung Mengimbau Masyarakat Untuk Mewaspadai Upaya Penipuan Mengatasnamakan Pejabat Pemprov Lampung

Hadir dalam kegiatan antara lain Camat TBU Hj. Rita Suryani S,Sos, Kepala Puskesmas Sumur Batu drg. Santi, Kepala Lingkungan, Ketua RT dan Linmas setempat.

“Ya, hari ini kita bersama-sama memantau pelaksanaan serbuan Vaksinasi di wilayah,” ujar Serma Ari Setiawan saat di konfirmasi. Sabtu (19/3) siang.

Baca Juga :  Gubernur Rahmat Mirzani Djausal Dorong Sinergi Bersama Pemerintah Pusat Perbaiki Infrastruktur di Provinsi Lampung

Dikatakannya, pada serbuan vaksinasi itu penyelengga menyediakan vaksin tahap 1, 2 dan juga Boster.

“Dalam pantauan kita pada hari ini, sebanyak 133 orang melaksanakan suntik vaksin tahap satu, dua dan juga booster. Kegiatan berjalan dengan tertib, lancar serta mematuhi Prokes,” pungkasnya.(red)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Pj. Gubernur Samsudin Buka Kegiatan Perkemahan Antar Satuan Karya Pramuka Daerah Lampung

Bandar Lampung

Plh Danramil 410-06/ Kedaton Kapten Cpl Made Diazmika Turut Hadir Dalam Kegiatan Lokakarya Mini Lintas Sektoral

Bandar Lampung

Gubernur Arinal Serahkan LKPD Provinsi Lampung Tahun Anggaran 2021 Kepada BPK RI Perwakilan Lampung

Bandar Lampung

Pj. Gubernur Lampung Samsudin Dampingi Menpora pada Rapat Kerja DPR di Sela Tugas Sebagai Pj. Gubernur

Bandar Lampung

Babinsa Serda Harun Bersama Komponen Masyarakat Gotong Royong Bersihkan Sampah di Aliran Sungai Way Limus

Bandar Lampung

Koramil 410-06/Kedaton Gelar Vaksinasi Covid 19 Untuk Usia 6 Sampai 11 Tahun

Bandar Lampung

Kasat Intel Polres Waykanan Sambangi Sekretariat FPII Lampung

Bandar Lampung

Dorong Sertifikasi Produk Halal dan Kendalikan Inflasi, Pemprov Lampung Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Bersama Mendagri