Home / Bandar Lampung

Rabu, 17 Januari 2024 - 21:51 WIB

Timpah Bangunan Warga, Babinsa Koramil Panjang Bantu BPBD Evakuasi Pohon Tumbang

Bandar Lampung, Buanaangkasa.com

Babinsa Koramil 410-01/Panjang, Sertu Prio Saputra membantu BPBD Kota Bandar Lampung mengevakuasi pohon tumbang di Jln. Pulau Sebesi perum Permata biru, Sukarame Kota Bandar Lampung, Rabu (17/1/2024)

Dari keterangan yang diperoleh, Babinsa mengatakan peristiwa Pohon Tumbang itu terjadi pada siang hari sekitar pukul 14.30 WIB. Akibat dari musibah tersebut satu unit bangunan yang digunakan sebagai bengkel milik warga mengalami rusak berat lantaran tertimpa pohon.

Baca Juga :  Anggota Kodim 0410/KBL Ikuti Kegiatan Pembersihan TMP Tanjung Karang

“Ya, kejadiannya tadi siang sekitar pukul setengah dua,” kata Sertu Prio saat di konfirmasi.

Lebih lanjut Sertu Prio menjelaskan, tidak ada kerugian jiwa dalam peristiwa itu. Namun, bangunan milik korban (Prasetyo) mengalami rusak berat akibat peristiwa tersebut.

Adapun penyebab tumbangnya pohon tersebut, Babinsa itu menjelaskan lantaran pohon tersebut sudah terlalu tinggi dan rimbun disertai akar pohon yang sudah rapuh dan kering Sehingga mengakibatkan pohon tersebut mudah tumbang.

Baca Juga :  Sinergi Bersama Kodim 0410/KBL, Lapas Rajabasa Kembali Menggelar Vaksinasi Bagi Ratusan WBP dan Petugas

Dari peristiwa itu, Babinsa berkoordinasi dengan Lurah setempat dan bersama-sama dengan warga membantu Tim BPBD Kota Bandar Lampung untuk mengevakuasi pohon tumbang tersebut.

(*)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Babinsa Koramil 410-04/Tanjung Karang Timur Distribusikan Paket Obat Bagi Warga Binaan

Bandar Lampung

Serbuan Vaksinasi Terus Digelar Koramil 410-01

Bandar Lampung

Pj. Gubernur Lampung bersama Ketua DPRD Provinsi Lampung Tandatangani Persetujuan Bersama Peraturan Daerah Tentang Perubahan APBD Provinsi Lampung Tahun Anggaran 2024

Bandar Lampung

Pj. Gubernur Lampung Samsudin Tinjau Kesiapan Buffer Stock, Pastikan Kebutuhan Masyarakat Saat Terjadi Bencana

Bandar Lampung

Pj. Gubernur Lampung Buka Kegiatan Sosialisasi Program Percontohan Kabupaten dan Kota Anti Korupsi

Bandar Lampung

Pemprov Lampung Ikuti Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah, BPS Umumkan Deflasi di Bulan September 2024

Bandar Lampung

Kejari Bandar Lampung Launching Aplikasi Smart Datun

Bandar Lampung

Langkah Nyata Menuju Indonesia Bebas Merkuri: Lampung Resmi Tarik Alkes Bermerkuri