Home / Bandar Lampung

Minggu, 23 Januari 2022 - 19:59 WIB

Babinsa Koramil 410-05/TKP Bersama Tim Gugus Tugas Tingkat Kelurahan Bilabong Jaya Laksanakan Patroli

Buanaangkasa.com-Bandarlampung: Guna memutus penyebaran Covid-19. Tim Gugus Tugas Tingkat Kelurahan Bilabong Jaya Kota Bandar Lampung gelar patroli bersama di Rt 02 Lingkungan 01 Langkapura, Minggu 23 Januari 2022.

Hal tersebut diungkapkan Babinsa Kelurahan Bilabong Jaya Koramil 410-05/TKP Kodim 0410/KBL Sertu Munkar, (23/2)

Baca Juga :  Tingkatkan Kedisiplinan dan Loyalitas, Peltu Mansyah Berikan Pelatihan Dasar CPNS Formasi Umum

“Kegiatan patroli bersama ini dilakukan untuk menghimbau kepada masyarakat agar selalu mematuhi prokes,” kata Sertu Munkar.

Dikatakan Munkar, giat menghimbau warga masyarakat dan pelaku usaha agar mematuhi protokol kesehatan, selalu menerapkan 5 M.

“Ini bertujuan agar warga bisa sadar betapa pentingnya mengikutin himbauan yang di sampaikan pemerintah guna memutus mata rantai penyebaran virus corona. Khususnya di wilayah Kelurahan Bilabong Jaya,” tegasnya.

Baca Juga :  Serbuan Vaksinasi Terus Digelar Koramil 410-01

Kegiatan dihadiri juga oleh Lurah Bilabong Jaya, Kaling, RT dan Linmas Bilabong Jaya.(red)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Upacara HUT ke- 60 Provinsi Lampung, Gubernur Arinal Ajak Seluruh Elemen Masyarakat Lampung Ukir Prestasi Menuju Lampung Berjaya

Bandar Lampung

Ingin Berbuat Untuk Lampung, Lima Organisasi Pers Gelar Rapat koordinasi

Bandar Lampung

Cepat Tanggap !!! Anggota Kodim 0410/KBL Berikan Pertolongan Korban Laka Lantas

Bandar Lampung

Tingkatkan Sinergitas Bersama Komponen Masyarakat, Kodim 0410/KBL Menggelar Binkom Cegah Konflik Sosial TA 2022

Bandar Lampung

Peringatan HUT Bhayangkara, Dandim 0410/KBL : Polri Presisi, Pemilu Damai Menuju Indonesia Emas

Bandar Lampung

Pj. Gubernur Samsudin Lepas Atlet Lampung Ikuti Porwanas XIV Kalimantan Selatan

Bandar Lampung

Jelang Berbuka Puasa, Koramil 410-01/Panjang Berbagi Makanan Gratis Untuk Warga

Bandar Lampung

Secara Simbolis Dandim 0410/KBL Terima 150 Paket Sembako Dari PSMTI Bandar Lampung