Home / Bandar Lampung

Selasa, 20 Februari 2024 - 23:57 WIB

Dandim dan Walikota Bandarlampung Pantau Pleno Rekapitulasi Suara Pemilu 2024

Buanaangkasa.com — Komandan Kodim (Dandim) 0410/KBL, Letkol Arh Tan Kurniawan S.A.P.,M.I.Pol, memantau pelaksanaan pleno PPK di beberapa Kecamatan di Kota Bandar Lampung, Pelaksanaan dikawal ketat petugas kepolisian dan TNI.

Orang nomor satu di satuan Kodim Kota Bandar Lampung tersebut memantau rapat pleno bersama dengan Walikota Bandarlampung Hj. Eva Dwiana. Ikut pula mendampingi Ketua KPU dan Panwaslu Kota BandarLampung.

Baca Juga :  Koramil 410-06/Kedaton Gelar Vaksinasi Bagi Pelajar di SD Mis Al – Khairiyah

“Tentunya harapan kami pelaksanaan rekapitulasi di PPK berjalan aman dan lancar,” ujar Dandim usai pemantauan, Selasa (20/2)

Kemudian, Dandim juga menambahkan, pihaknya melakukan pemantauan secara langsung ini paling tidak Pemkot Bandar Lampung bersama jajaran hadir memberikan semangat kepada penyelenggara.

Baca Juga :  Babinsa Peltu Usep Sopwan dan Bhabinkamtibmas Monitor Temuan Mayat

“Baik itu di PPK maupun di Panwascam. Supaya Pemilu ini dalam rapat plenonya berjalan lancar dan sesuai dengan harapan tepat waktu,” terangnya.

Untuk diketahui, kegiatan diawali dengan pemantauan pleno di Kecamatan Panjang, kemudian pemantauan di kecamatan Bumi Waras dan selanjutnya di kecamatan Rajabasa Kota Bandarlampung.

(*)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Pembagian Takjil oleh Danramil 410-01/Panjang dan Babinkantibmas Polisi Setempat: Wujud Sinergi TNI-Polri dalam Berbagi Kebaikan di Bulan Ramadan

Bandar Lampung

Hadiri Festival Perahu Demokrasi Pemilu 2024, Dandim 0410/KBL dan Walikota Susuri Pesisir Lampung

Bandar Lampung

Penjabat Sekdaprov Lampung, Fredy Sambut Kunjungan Badan Legislasi DPR RI untuk Penyerapan Aspirasi Prolegnas 2025-2029

Bandar Lampung

Gelar Latihan Teknis Teritorial, Dandim 0410/KBL Ingatkan Tugas Pokok Para Babinsa

Bandar Lampung

Kapolda Lampung : Mohon Dukungan Agar Dapat Berikan Rasa Aman Ke Masyarakat

Bandar Lampung

Dandim 0410/KBL Pimpin Tradisi Korp Raport Masuk Satuan dan Purna Tugas

Bandar Lampung

Penjabat Gubernur Lampung Imbau Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024 dengan Damai dan Berintegritas

Bandar Lampung

Cegah Penyalahgunaan Narkoba, Kodim 0410/KBL Gelar Sosialisasi P4GN Bagi Prajurit dan PNS