Home / Daerah / Tuba

Minggu, 28 November 2021 - 16:05 WIB

Dewan Pimpinan Cabang PERADI Tulang Bawang Rapat dan Diskusi  Program Kerja Pengurus Setiap Bidang-Bidangnya

Buanaangkasa.com-Tuba:

Dewan Pimpinan Cabang PERADI Tulang Bawang menggelar rapat kerja dan koordinasi antar wakil ketua dan masing – masing bidangnya, Sabtu(27/11/2021) di Jln cahaya hi Sabki / gg Diduk gunung Sakti Menggala Tulang Bawang.

Acara Rakor DPC Peradi Tulang Bawang tersebut dibuka oleh Ketua DPC Peradi Tulang Bawang Komi Pelda,S.H.,M.H pukul 13.00 Wib.

Baca Juga :  Anggota Polsek Tulang Bawang Tengah Tingkatkan Patroli Malam Di Titik Rawan

Ketua DPC Peradi Tulang Bawang Komi Pelda,S.H.,M.H Dalam arahnya guna membahas program kerja dan bertukar pikiran serta dapat menghasilkan langkah-langkah kongkrit, untuk eksitensi DPC Peradi Tulang Bawang dalam pendampingan Hukum terhadap masarakat diTulang Bawang lampung khususunya.

Rapat tersebut juga dihadiri beberapa-pengurus Peradi di Tulang Bawang

Ketua DPC  Peradi Tulang Bawang Komi pelda,S.H.,M.H menambahkan pendapatnya, melalui Rakor ini pihaknya berharap dapat memperoleh masukan dari para peserta yang hadir

Baca Juga :  Hari Libur, Petugas Gabungan Gelar Operasi Yustisi Di Objek Wisata. Ini Hasilnya

Masukan tersebut bertujuan untuk memperdalam dan perkaya wawasan serta meningkatkan kinerja para anggota pengurus di DPC Peradi Tulang Bawang

“Sebagai modal dasar dalam melaksanakan tugas  dan tercapai kesamaan visi dan misi Peradi dengan bidangnya” harapnya

Share :

Baca Juga

Daerah

Wujudkan Pam Swakarsa Mandiri, Polres Tulang Bawang Barat Gelar Apel Satkamling

Daerah

Diduga Sakit, Sutris Meninggal Sendirian di Rumah dan Ditemukan Sudah Membusuk

Daerah

Satresnarkoba Polres Tulang Bawang Tangkap Dua Warga Asal Lambu Kibang

Daerah

Pimpin Langsung Upacara Hari Kesadaran Nasional, AKBP Jibrael Ingatkan Hal Ini Kepada Personelnya

Daerah

Cegah C3 dan Aksi Premanisme, Polsek Lambu Kibang Laksanakan Patroli Rutin

Daerah

Calon Anggota Polri TA 2023 Memasuki Tes Rikmin Awal di Polres Tulang Bawang Barat

Daerah

Kasus Curat Warung di Penawartama Berhasil Diungkap, AKP Junaidi: Para Pelaku Anak Dibawah Umur

Daerah

Kapolres Tulang Bawang Barat Pimpin Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Personil Polres Tulang Bawang Barat