Home / Daerah / Tubaba

Senin, 3 Januari 2022 - 19:16 WIB

KAPOLRES TULANG BAWANG BARAT SAMBUT LANGSUNG KEDATANGAN 20 PERSONIL BINTARA REMAJA

Buanaangkasa.com-Tubaba:

Jajaran Polres Tulang Bawang Barat melaksanakan Apel dalam rangka menyambut kedatangan Bintara Remaja (Baja) sebanyak 20 Personel, untuk bertugas di Mapolres Tulang Bawang Barat yang di tempatkan oleh Polda Lampung, berlangsung diLapangan Apel Mapolres Baru Tulang Bawang Barat ,Senin (3/01/2022).

Apel Penyambutan dipimpin langsung oleh Kapolres Mesuji AKBP Sunhot P. Silalahi, S.I.K, M.M yang dihadiri oleh Waka Polres Tulang Bawang Barat Kompol Zulkarnaen S.E, S.H, M.H, Para PJU, Para Perwira dan seluruh Anggota Polres Tulang Bawang Barat.

Baca Juga :  Sambangi SPBU, Sat Binmas Polres Tubaba Berikan Himbauan dan Penertiban Antrian

Dalam sambutannya Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Sunhot P. Silalahi mengucapkan Selamat Datang di Mapolres Tulang Bawang Barat kepada seluruh Baja yang di tugaskan oleh Polda Lampung.

Ia berpesan untuk menjadi Polri yang Presisi sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayanan Masyarakat yang baik.

Lebih lanjut, dalam mengemban tugas kedepannya untuk selalu menjunjung tinggi Marwah dan Nama baik Institusi dan dapat menjadi Anggota Polri yang membanggakan semua pihak terutama Keluarga.

Baca Juga :  Polres Tubaba gelar apel patroli skala besar antisipasi kerawanan

” Menjalankan Tugas dan Kewajiban sesuai dengan Tupoksi dan jangan sungkan untuk selalu belajar dengan para senior,Jelas Kapolres.

Yang perlu di perhatikan Tugas Polri adalah sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan Masyarakat. Maka dari itu Kapolres berharap Jadilah Polri yang di Cintai dan dekat dengan Masyarakat, serta jangan sakiti dan kecewakan Masyarakat. Pungkasnya.

(Red)

Share :

Baca Juga

Daerah

Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Perintis Presisi di Dua Lokasi, Berikut Kerawanannya

Daerah

Tahanan Polres Tubaba Dapat Pembinaan Rohani dan Mental

Daerah

Bupati Tulang Bawang Buka Kemeriahan Acara Gowes di Ethanol unit 2 Banjar agung

Daerah

Polres Tulang Bawang Barat Gelar Sosialisasi Peraturan Kapolri (Perkap) Nomor 2 Tahun 2016

Daerah

Ditbinmas Polda Lampung Gelar FGD di Tulang Bawang, Berikut Tema dan Penjelasan Narasumbernya

Daerah

Polisi tangkap terduga pemakai sabu di tiyuh Margo Mulyo

Daerah

7 Unit Motor dan Bantuan Rumah Ibadah Sejumlah 40 Juta Rupiah diberikan Bupati Winarti di Mulyo Aji Kecamatan Meraksa aji

Daerah

Kunjungan Kerja Kapolda Lampung Ke Polres Tulang Bawang Barat