Home / Daerah / Tubaba

Senin, 21 Februari 2022 - 17:15 WIB

Tiyuh Pagar Dewa Adakan Pelelangan Bawang

Buanaangkasa.com-Tubaba:

Pemerintah Tiyuh/Desa Pagar Dewa Kecamatan Pagar Dewa Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) mengadakan pelelangan Bawang Lebak Lebung Negeri yang berlangsung di kediaman Kepala Tiyuh/Desa setempat, Senin (21/02/2022).

Hadir pada pelelangan tersebut, Camat Pagar Dewa Erico Fernando, yang di wakili Sekretaris Camat (Sekcam), AKP Kapolsek Tulang Bawang Tengah (TBT), Danramil, Kepala Tiyuh/Desa Pagar Dewa, BPT, dan Tokoh Masyarakat serta tamu undangan lainnya.

Diketahui, Pelelangan Bawang Lebak Lebung Negeri yang berada di Tiyuh/Desa Pagar Dewa berjumlah 21 Bawang dan memang selalu di adakan lelang setiap Tahunnya.

Baca Juga :  Tekab 308 Presisi Polres Tulang Bawang Tangkap Pelaku Curat Rumah Yang Beraksi di Kampung Sendiri

Dalam kesempatan itu, Camat Pagar Dewa, Erico Fernando yang di wakili Sekretaris Camat (Sekcam) menyampaikan, dengan dilakukan pelelangan ini diharapkan Masyarakat yang berhasil mendapatkan lelang harus mematuhi aturan tata tertib dengan membayar 2,5 Persen dari lelang yang telah di sepakati dan sisanya harus di lunasi Seminggu Kemudian.

“Masyarakat yang memenangkan lelang harus ikuti aturan tata tertib yang berlaku dengan membayar 2,5 Persen dari lelang dan sisanya harus di bayar Seminggu kemudian,” jelasnya.

Baca Juga :  Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Perintis Presisi di Dua Lokasi, Berikut Kerawanannya

Lebih lanjut, Ia mengatakan, “Apabila pemenang lelang tidak membayarnya akan di kenakan sanksi yang berlaku,” ujarnya.

Ditempat yang sama, Kapolsek Tulang Bawang Tengah AKP Ansori, berharap supaya masyarakat yang mengikuti lelang Bawang Lebak Lebung Negeri agar mengikuti aturan dan tata tertib yang berlaku demi kelancaran kita bersama.

“Saya berharap masyarakat yang mengikuti lelang agar bisa mengikuti aturan yang berlaku guna terciptanya situasi yang aman dan kondusif,” pungkasnya.

(Red)

Share :

Baca Juga

Daerah

Sidokkes Polres Tulang Bawang Gelar Khitanan Massal Gratis di Ponpes Untuk Puluhan Anak

Daerah

Babinsa Jayengan Selipkan Prokes Dalam Amankan Ibadah

Daerah

Bhabinkamtibmas Jadi Khatib Sholat Jum’at, AKP Taufiq: Hal Positif Membuat Kita Semakin Dekat Dengan Warga

Daerah

22 Personel Polres Tulang Bawang Naik Pangkat, AKBP James Sampaikan Pesan Ini

Daerah

Kunker di Polres Tulang Bawang, Kapolda Lampung: Harmonisasi Yang Tercipta Terus Dipertahankan

Daerah

Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Sadis di Gedung Meneng dan Kenakan Pasal Berlapis Kepada Pelaku

Daerah

Tim Samapta 1 Menjuarai Turnamen Mini Soccer Kapolres Tulang Bawang Cup II

Daerah

Kapolsek Menggala: Usai Cabuli Korban di Dalam Mobil, Pelaku Juga Meminta Uang Tunai Sebesar Rp 5 Juta