Home / Daerah / Tubaba

Minggu, 12 Februari 2023 - 21:27 WIB

Patut Dicontoh, Anggota Polsek Tumijajar Polres Tulang Bawang Barat Ikut Gotong Keranda Jenazah Warga ke Lokasi Pemakaman

Tulang Bawang Barat

Buanaangkasa.com — Jiwa sosial yang tinggi tergambarkan oleh anggota Polsek Tumijajar Polres Tulang Bawang Barat Polda Lampung Aipda Hayadu Safa’at dengan membantu masyarakat mengantar jenazah ke pemakaman.

Bagaimana tidak, setelah mengetahui ada masyarakat Tiyuh Gunung Katun malay, Kecamatan Tulang Bawang Udik yang meninggal dunia, Aipda Hayadi datang untuk takziah. Bukan hanya itu ia ikut menggotong keranda jenazah Almarhum Wakijah dan membantu prosesi pemakaman hingga selesai. Minggu, (12/2/2023).

Baca Juga :  Pusat Upacara Hut PGRI ke-76 Tubaba Di SDN 1 Mulya Kencana

Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Ndaru Istimawan, S.I.K. mengatakan, kegiatan takziah ini sebagai wujud kepedulian Polri khususnya jajaran Polres Tulang Bawang Barat terhadap warga masyarakat yang ditimpa musibah.

Takziah yang dilakukan anggota kami, adalah cara Kepolisian untuk lebih mendekatkan diri dengan masyarakat, kata Kapolres.

Menurut orang nomor satu di jajaran Polres Tulang Bawang Barat ini, semakin kita dekat dengan masyarakat, semakin kita menjalin hubungan silaturahmi.

Baca Juga :  Ketua FPII Tubaba : Hati Hati Dengan Oknum Yang Tidak Bertanggung Jawab

“Semoga, apa yang telah dilakukan anggota Polsek Tumijajar tersebut dapat menjadikan teladan anggota Polri yang lain khususnya Polres Tulang Bawang Barat dalam upaya merealisasikan transformasi Polri menuju Polri yang semakin Presisi.” Terang Kapolres Tulang Bawang Barat AKBP Ndaru Istimawan, S.I.K.*(humas_tubaba).*

Share :

Baca Juga

Daerah

JAGA KERUKUNAN ANTAR UMAT BERAGAMA, PEMERINTAH TULANG BAWANG BANGUN TAMAN MERAH PUTIH

Daerah

Bupati Tuba Saksikan Lomba Senam, Futsal Antar OPD & Pelajar

Daerah

Polisi Ungkap Sindikat SIM Palsu di Tubaba, 5 Orang Jadi Tersangka

Daerah

Terjadi Penembakan Warga Way Kanan di areal HTI Tubaba oleh Orang Tidak dikenal

Daerah

Bupati Lampung Utara Melalui Sekretaris Daerah H.Lekok,M.M Serahkan SK 80 Persen Kepada 264 CPNS

Daerah

Polres Tulang Bawang Bentuk Kompi Dalmas Kerangka dan Peleton Dalmas Inti

Daerah

AKBP James Ingatkan Ini Saat Pimpin Rapat Kesiapan Pam Pungut Suara Pemilu 2024

Daerah

Bawa Narkotika Tengah Malam, Warga Rajabasa Ditangkap Polres Tulang Bawang