Home / Bandar Lampung

Jumat, 17 Desember 2021 - 14:39 WIB

Serbuan Vaksinasi Covid 19, Terus Gencar di Gelar Koramil 410-06 Kedaton Untuk Warga Wilayah Binaan

Buanaangkasa.com-Bandar Lampung:

Dalam rangka mendukung percepatan vaksinasi, Koramil 410-06/Kedaton Kodim 0410/KBL terus menggelar vaksinasi Covid-19 di wilayah binaannya. Kali ini serbuan vaksinasi itu di gelar Koramil Kedaton di Jl.Tupai Gg Bakti No.19/26 RT 02 LK 2, Sidodadi, Kedaton, Bandar Lampung, Jum’at (17/12).

Hadir dalam kegiatan antara lain, Danramil 410-06/Kedaton Mayor Inf Anang Nugroho, Lurah Kelurahan Sidodadi Bpk Sapto Haryanto. S.IP., anggota Koramil 410-06/Kedaton, Vaksinator Tenaga kesehatan DKT Bandar Lampung serta masyarakat wilayah sidodadi yang melaksanakan vaksin.

Baca Juga :  Festival Musik Tradisi Indonesia “Recaka Musik Lampung " Resmi di Buka

Danramil Kedaton Mayor Inf Anang Nugroho mengatakan vaksinasi kali ini di gelar untuk masyarakat binaan khususnya di wilayah kelurahan sidodadi.

“Dengan digelarnya vaksinasi tersebut, kami berharap hal ini dapat memudahkan masyarakat untuk mendapat pelayanan suntik vaksin,” kata Danramil

Baca Juga :  Resmi Di Tutup, Karya Bakti Satkowi Kodim 0410/KBL Beri Kebahagiaan Warga Gunung Sulah

Ia juga menjelaskan, pada serbuan vaksinasi itu pihaknya beri pelayanan suntik Vaksin tahap satu dan dua. Pada pelaksanaannya vaksinasi tersebut Koramil Kedaton bekerjasama dengan Nakes rumah sakit DKT Banda Lampung.

“Melalui kerja sama yang baik ini, mudah-mudahan dapat terus berjalan sehingga apa yang menjadi pencapaian dalam program ini berjalan maksimal,” ujarnya.(red)

Share :

Baca Juga

Bandar Lampung

Anggota Koramil 410-06/Kedaton Berbagi Nasi Kotak Sebagai Wujud Kepedulian Terhadap Warga Yang Membutuhkan

Bandar Lampung

Sekdaprov Fahrizal Lepas Peserta “Krakatau PSMTI Run”

Bandar Lampung

Babinsa Koramil 410-06/Kedaton Melayat Kerumah Warga Binaan Yang Sedang Berduka

Bandar Lampung

Kapolda Lampung : Insan Media Menjadi Penyemangat di Hari Pertama Menjadi Kapolda Lampung

Bandar Lampung

Aksi Babinsa Koramil 410-01/Panjang Sertu Sepri Mulyadi Lakukan Komsos dengan Pengunjuk Rasa

Bandar Lampung

Pelihara Kemampuan Prajurit Kodim 0410/KBL Menggelar Latbak Jatri TW II TA 2023

Bandar Lampung

Gubernur Arinal Melantik Aswarodi Sebagai PJ Bupati Lampung Utara

Bandar Lampung

Berikan Dukungan Kepada Atlet Lampung, Pj. Gubernur Samsudin Tinjau Pemusatan Latihan Daerah