Home / Daerah / Tubaba

Rabu, 19 Januari 2022 - 21:02 WIB

Masyarakat Adat 5 Keturunan Bandar Dewa Demo DPRD Tulangbawang Barat

Buanaangkasa.com-TULANGBAWANG BARAT, (FN) : Masyarakat adat 5 (lima) keturunan Bandardewa, Tiyuh Bandardewa kecamatan Tulangbawang Tengah Kabupaten Tulangbawang Barat, Provinsi Lampung menggelar demonstrasi di depan kantor DPRD Tulangbawang Barat. Rabu (19/1/22).

Aksi tersebut menyikapi agenda kegiatan hearing lanjutan Komisi I DPRD Tulangbawang Barat terkait permohonan fasilitasi konflik Pertanahan lahan adat 5 keturunan Bandardewa yang diduduki oleh PT Huma Indah Mekar (HIM), massa mendesak percepatan ukur ulang HGU PT HIM di Lahan Adat 5 keturunan Bandardewa.

Baca Juga :  Kapolda Cek Pembangunan Kantor Baru Polres Tulang Bawang Barat

Koordinator aksi Iwan, Salmani, dan Candra yang menjadi juru bicara berharap Pemkab dan DPRD Tubaba dapat membantu masyarakat.

Baca Juga :  Drs. M Firsada. MSi: Ada 5 Klaster Pemenuhan Hak Anak

Sementara itu, Kuasa ahli waris 5 keturunan Bandardewa beserta rombongan dan Kuasa Hukum berada di dalam ruang Komisi I DPRD Tulangbawang Barat mengikuti hearing lanjutan. (*)

Share :

Baca Juga

Daerah

Bupati Tuba Saksikan Lomba Senam, Futsal Antar OPD & Pelajar

Daerah

Kepalo Tiyuh Pagar Buana Hadiri ZOOM MEETING “Implementasi Kartu Petani Berjaya dengan Smart Village”

Daerah

Wabup Lampura Menyapa Masyarakat di Seputar Kelurahan Sribasuki

Daerah

Setubuhi Pelajar SMP Kelas 1, Oknum Buruh di Banjar Dewa Ditangkap Polsek Banjar Agung

Daerah

Umar Ahmad: Mari Jadikan Tradisi Masyarakat Tubaba Membaca Dan Menulis

Daerah

Tubaba Raih Dua Penghargaan Paritrana Award Tingkat Provinsi Lampung

Daerah

Salman Joss Lulus Uji Kompetensi, Pimred Media Buana angkasa Beri Ucapan Selamat

Daerah

PEMKAB TUBA Acara (Peppung Recako) Menetapkan Image “UDANG MANIS” Promosikan Potensi Unggulan Daerah