Home / Daerah / Tubaba

Jumat, 1 Juli 2022 - 20:07 WIB

Lestarikan Budaya Bangsa, Warga Tiyuh Penumangan Gotong Royong Membersihkan TPU

Buanaangkasa.com-Tubaba:

Warga beserta Perangkat Tiyuh Penumangan Kabupaten Tulang Bawang Barat, adakan kegiatan rutin membersihkan Tempat Pemakaman Umum(TPU) tepatnya di suku enam kayu batu. Jum’at (1/7/2022).

Selain akan lebih ringan dikerjakan dengan gotong royong keakraban dan silahturahim akan tetap terjaga. Hal tersebut yang sering disampaikan Saikudin selaku kepala tiyuh penumangan.

Baca Juga :  Demi kenyamanan warga Saat Liburan Idul adha, Polres Tulang Bawang Barat Patroli dan amankan Objek Wisata

“Kegiatan ini rutin kami lakukan sebulan sekali, dengan gotong royong bisa memudahkan perkejaan, selain itu kami warga tiyuh penumangan dapat menjaga keakraban dan silahturahim,” Tuturnya.

Saikudin berharap agar kedepan semangat gotong royong dan kegiatan ini bisa terus berlanjut.

Baca Juga :  Polsek Penawartama Dampingi Langsung Penyuntikan Vitamin B Komplek Pada Puluhan Ekor Sapi

“Saya berharap kedepan kami masih dapat melakukan kegiatan ini secara rutin, guna menjalin silaturahmi yang baik antar warga dan dapat bermanfaat bagi masyarakat luas,” Harapnya.

Penulis : Andeka

Share :

Baca Juga

Daerah

Jajaran Polres Tulang Bawang Barat Laksanakan Pengamanan Ibadah Kenaikan Yesus Kristus

Daerah

Polisi Tangkap Pelaku Curat Motor di Bengkel Pulung Kencana

Daerah

Asisten III M. Rasidi Membuka Rapat Penyuluhan Hukum Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

Daerah

Kasus Curanmor di Acara Hiburan Kuda Lumping Terungkap, AKP Junaidi: Pelaku Residivis Curas dan Curat Tahun 2017

Bandar Lampung

Ahmad Lisan Mahasiswa Penerima Beasiswa Hafizh 30 Juz Keempat Rumah Tahfizh IIB Darmajaya

Daerah

Wakapolda Lampung Kunjungi Pos yan Rest Area 215 B, Ini Pesan Yang Disampaikan

Daerah

Warga Yang Melintas Di JLS Jadi Sasaran Operasi Masker Oleh Koramil 08/Giriwoyo

Daerah

Kunker ke Kabupaten Tulang Barat, Pj. Gubernur Samsudin Tekankan Pentingnya Penanggulangan Stunting